Akhir-akhir ini beredar kabar mengenai isu bahwa PT XL Axiata Tbk (EXCL) yang merupakan perusahaan perusahaan komunikasi terkemuka di Indonesia, akan melakukan pemutusan hubungan kerja (PHK) secara masal kepada karyawannya. Isu ini muncul karena perusahaan serupa, PT Indosat Tbk turut melakukan hal yang sama. Manajemen dari perusahaan PT XL Axiata Tbk menepis isu ini, mereka …
Bank Indonesia Prediksi Inflasi Masih Tetap Terkendali, Berikut Penjelasannya!
Bank Indonesia memperkirakan bahwa laju inflasi di masa depan akan tetap terkendali. “Seiring dengan penurunan dampak lanjutan penyesuaian harga BBM di tengah permintaan yang berlanjut serta langkah-langkah pengendalian inflasi yang ditempuh.” Kata Direktur Eksekutif Departemen Komunikasi BI Erwin Haryono, Selasa 1 November 2022. Bank Indonesia juga yakin kalau inflasi inti akan kembali ke dalam kisaran …
IHSG Berpotensi Melemah, Investor Ambil Sikap Wait And See
Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) di proyeksi melemah pada perdagangan Senin 31 Oktober, tertekan sikap wait and see investor. Analis Artha Sekuritas Dennies Christoper Jordan memprediksi pergerakan IHSG masih di dorong musim rilis kinerja emiten di kuartal III. Tetapi, investor akan mencermati beberapa data ekonomi yang akan di rilis dari China. “Candlestick membentuk long black …